Guardiola Ingin Bertahan Lima Tahun di Manchester City
Rero Rivaldi | 25 Januari 2017 14:00
Bola.net - - Josep Guardiola ingin bertahan untuk waktu yang lama di Manchester City, terlepas dari komentarnya belum lama ini.
The Sun mengatakan bahwa manajer Spanyol telah mengatakan pada sahabat dekatnya bahwa ia ingin terus terlibat dalam proyek yang ia geluti sejak musim panas lalu, usai sepakat mengikat kontrak tiga tahun di Etihad.
Selain itu juga disebutkan bahwa Guardiola bisa membayangkan dirinya bertahan di Manchester setidaknya selama lima tahun.
Debut Guardiola di Inggris tak berjalan sesuai dengan ekspektasi awal dan dia merasa bahwa reputasinya di Barcelona dan Bayern Munchen telah memberinya banyak tekanan ekstra untuk meraih sukses bersama The Citizens.
Dalam wawancara bersama NBC di awal bulan, Guardiola mengatakan bahwa ia sudah mempersiapkan diri untuk pensiun, namun hal tersebut sudah dibantah sendiri oleh sang manajer dan ia kini berniat untuk melakukan perombakan besar di skuat yang ia miliki.
Mantan manajer Barcelona dan Bayern itu disebut amat nyaman dengan kehidupan di Manchester dan keluarganya juga merasa senang tinggal di Inggris.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cegah Chelsea, Ini Yang Harus Dilakukan Arsenal, Liverpool dan City
Liga Inggris 24 Januari 2017, 15:05 -
Balague: Atletico Bersedia Lepas Griezmann ke MU
Liga Inggris 24 Januari 2017, 12:50 -
Lloris: Tak Mudah Bagi Bravo Gantikan Hart di City
Liga Inggris 24 Januari 2017, 11:10 -
Sane: Di City, Saya Merasa Seperti di Rumah
Liga Inggris 24 Januari 2017, 10:20 -
Tolak Tiongkok, Toure Yakin Bisa Eksis Seperti Ibra
Liga Inggris 24 Januari 2017, 08:20
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39