Guardiola Harus Percaya dengan Kualitas Pemain City
Editor Bolanet | 11 Juli 2016 23:04
Guardiola sudah dua pekan ini bersama pasukan The Citizens yang tak terlibat di ajang Euro 2016 dan Copa America.
City akan menjalani laga uji coba pertamanya menghadapi Bayern Munich pada 20 Juli mendatang. Kemudian saat tour ke Asia, City akan menjalani pertandingan melawan Manchester United dan Borussia Dortmund.
Sebagaimana dilansir Mirror, tugas pertama Guardiola di City adalah membangun kepercayaan antara pemain dan pelatih.
Banyak pesan [yang ingin saya sampaikan]. Saya akan mencoba untuk menang, untuk menjaga kepercayaan diri mereka, ujar mantan pelatih Barcelona dan Munchen tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick: Laga Pra Musim MU vs City Akan Panas
Liga Inggris 10 Juli 2016, 15:22 -
Tolak Manchester City, Juventus dan Bonucci Bahas Kontrak Baru
Liga Italia 9 Juli 2016, 17:16 -
Gantikan Nolito, Celta Vigo Incar Gelandang Kreatif AS Roma
Liga Spanyol 9 Juli 2016, 16:52 -
Guardiola: Saya Tak Punya Banyak Waktu di City
Liga Inggris 9 Juli 2016, 16:40 -
Guardiola Siap Modifikasi Filosofinya di Inggris
Liga Inggris 9 Juli 2016, 16:20
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40