Guardiola Diklaim Pantas Tukangi Arsenal
Editor Bolanet | 22 Desember 2015 21:03
Guardiola saat ini memang masih berstatus sebagai pelatih Bayern Munchen. Namun ia tak memperpanjang kontraknya di klub tersebut dan sudah memastikan diri akan hengkang ke klub lain pada musim panas nanti.
Pelatih asal Spanyol itu kemudian sempat dikait-kaitkan dengan Chelsea, Manchester United, Arsenal dan Manchester City. Menurut Bowyer, dari ketiga klub itu yang paling cocok bagi Guardiola adalah The Gunners.
Guardiola dan Arsenal memang sepertinya saling cocok. Hal itu mungkin akan menjadi sesuatu, yang membuat Arsene Wenger akan pindah ke atas (jajaran petinggi klub), ujar Bowyer pada BBC Sport.
Guardiola bisa meneruskan apa yang sebelumnya sudah diraih oleh Wenger. Wenger adalah salah satu manajer terhebat yang pernah ada di liga ini, pujinya. [initial]
Baca Juga:
- Thierry Henry Tegaskan Ozil Lebih Hebat Ketimbang Silva
- Ozil Yakin Arsenal Happy Ending Musim Ini
- Mainkan Delph dan Simpan Sterling, Pellegrini Ngotot Tak Salah
- Pellegrini Sebut City Tak Pantas Dikalahkan Arsenal
- Wenger: Arsenal Semakin Dewasa
- Mainkan Delph, Perjudian Terburuk Manuel Pellegrini Musim Ini
- Everton 1986/87, Inspirasi Juara Manchester City
- MU dan Chelsea Siap Tebus Klausul Higuain
- Flamini: Ozil Sosok Top
- Assist Ozil Kalahkan Seluruh Tim MU & Chelsea
- Pertanda Arsenal Bakal Juara
- Welbeck Update Kondisi Terbaru di Arsenal
- Tahun 2015, Arsenal Tembus 100 Gol
- Flamini: Arsenal Juara? Kompetisi Masih Sangat Panjang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Yang Pernah Berseragam Arsenal dan Manchester City
Editorial 21 Desember 2015, 14:17 -
Silva: Sterling Akan Catat Sejarah
Liga Inggris 21 Desember 2015, 12:09 -
Silva Tak Terkejut dengan Kebangkitan Ozil
Liga Spanyol 21 Desember 2015, 11:41 -
Bagi Silva, Liga Champions Lebih Penting Timbang Premier League
Liga Inggris 21 Desember 2015, 11:04 -
Silva Anggap Laga Lawan Arsenal Tak Tentukan Gelar Juara
Liga Inggris 21 Desember 2015, 11:00
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39