Guardiola: City Harus Perpanjang Kontrak Fernandinho
Editor Bolanet | 3 Oktober 2016 09:36
Fernandinho sendiri menjadi salah satu pilar andalan The Citizens semenjak didatangkan Manuel Pellegrini dari Shakhtar Donetsk pada tahun 2013 silam. Gelandang asal Brasil ini tampil impresif di lini tengah The Citizens dan membantu Manchester Biru itu meraih satu gelar EPL dan 2 gelar Piala Liga.
Fernandinho sendiri kontraknya akan berakhir pada akhir musim nanti, oleh karenanya Pep meminta agar manajemen The Citizens tetap mempertahankannya. Saya tahu bagaimana kerja seorang manajer di Inggris. Mereka mengontrol semua hal dalam klub. Namun saya bukan seorang manajer, saya seorang pelatih. Saya memberikan pendapat saya dan pada akhirnya klub yang memutuskan beber Pep kepada The Sun.
Jika pihak klub menilai pendapat saya bagus, maka saya berharap dia [Fernandinho] bertahan. Saya sudah sudah mengatakan kepada manajemen betapa bagusnya dia, dan pencapaian kami saat ini tidak mungkin diraih tanpa kehadirannya tandas pelatih asal Spanyol tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Tottenham vs Manchester City: Skor 2-0
Liga Inggris 2 Oktober 2016, 22:05 -
Guardiola: Tiga Fernandinho Buat Man City Juara Premier League
Liga Inggris 2 Oktober 2016, 17:02 -
Man City Bidik Penyerang Kelahiran 1997 Asal Italia
Liga Italia 2 Oktober 2016, 11:02 -
David Silva Tak Mengeluh Meski Ditugaskan Lebih Bertahan
Liga Inggris 2 Oktober 2016, 10:41 -
Kapten di Derby Manchester Jadi Momen Spesial David Silva
Liga Inggris 2 Oktober 2016, 10:11
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10