Guardiola Buka Kemungkinan Belanja Pemain di Bulan Januari
Haris Suhud | 23 Desember 2016 22:28
Bola.net - - Josep Guardiola mengaku senang dengan komposisi pemain Manchester City yang sudah dimiliki sekarang. Namun demikian, ia tak menutup kemungkinan akan melakukan belanja pemain pada bulan Januari mendatang.
Melihat penampilan The Citizens sejauh musim ini, dapat dimengerti ada beberapa lini yang perlu dibenahi. Lini belakang yang sering kebobolan perlu menjadi perhatian Guardiola dan juga penampilan Claudio Bravo di bawah mistar gawang.
Salah satu pemain yan sudah dikaitkan dengan City adalah bek milik Southampton, Virgil van Dijk.
Guardiola memastikan satu pemain yang akan datang pada bulan Januari adalah Gabriel Jesus yang memang sudah sepakat gabung City pada musim panas lalu. Selain penyerang asal Brasil tersebut, City mungkin akan mendapatkan tambahan pemain lagi.
Saya bahagia dengan yang kami miliki, saya percaya dengan pemain yang kami miliki. Saya tak menutup kemungkinan akan mencari sesuatu, ucap Guardiola seperti dikutip FourFourTwo.
Tentu saja Gabriel Jesus akan datang, kami akan memiliki penyerang lain dan kami akan mengakhiri musim ini dengan semua pemain yang ada, lanjutnya.
Baca Juga:
- Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Stoke City
- Prediksi Liverpool vs Stoke City 28 Desember 2016
- Data dan Fakta Premier League: Hull City vs Manchester City
- Prediksi Hull City vs Manchester City 26 Desember 2016
- Mourinho Konfirmasi Biarkan Schneiderlin Lepas dari MU
- Mourinho: Jadwal Premier League Tak Untungkan MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Van Dijk, City Siap Hamburkan 50 Juta Pounds
Liga Inggris 22 Desember 2016, 20:16 -
Liverpool Siap Penuhi Permintaan Gaji Hart
Liga Inggris 22 Desember 2016, 18:14 -
Sutton: Guardiola Harus Beli Bek Anyar untuk City
Liga Inggris 22 Desember 2016, 15:40 -
De Bruyne Akui Akan Lama Bertahan di City
Liga Inggris 22 Desember 2016, 15:30 -
Le Tissier: Chelsea Juara Liga, Jika City Tak terpeleset di Eropa
Liga Inggris 22 Desember 2016, 14:39
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39