Guardiola Ancam Pemain Man City yang Tak Serius
Editor Bolanet | 1 Oktober 2016 05:03
Pada akhir pekan ini, Man City akan bertemu dengan Tottenham. Pertemuan ini bisa menjadi laga yang menentukan sebagai juara karena hanya terpaut empat poin antara City di peringkat pertama dan Spurs di peringkat dua.
Sebelum laga ini, pada tengah pekan, City baru saja ditahan imbang 3-3 oleh Celtic yang mengakhiri rencana kemenangan 10 kali beruntun. Dan Guardiola tak menerima alasan apapun jika ada performa salah satu pemainnya menurun.
Kami ingin menjalani semua pertandingan dengan prinsip. Itulah kenapa setiap pemain harus perhatian dengan dirinya sendiri, tidur nyenyak, makan sehat, karena cara kami bermain banyak tuntutannya, ujar Guardiola seperti dilansir The Guardian.
Semua pemain tak boleh bermalas. Jika ada yang tak mempedulikan itu, pemain lain harus menggantikannya.
Selama 90 menit, pemain harus memberikan segalanya di atas lapangan. Sebab ini adalah hal terpenting dalam hidup mereka. Latihan hanya sebagian darinya, tapi yang terpenting adalah ketika wasit meniup peluit dan Anda harus mulai bermain, papar pelatih 45 tahun tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Pochettino Pelatih Terbaik di Dunia
Liga Inggris 30 September 2016, 21:33 -
Data dan Fakta Premier League: Tottenham vs Manchester City
Liga Inggris 30 September 2016, 16:05 -
Prediksi Tottenham Hotspur vs Manchester City 2 Oktober 2016
Liga Inggris 30 September 2016, 16:00 -
Head-to-head: Tottenham vs Manchester City
Liga Inggris 30 September 2016, 15:25 -
MU dan City Berebut Toni Kroos
Liga Inggris 30 September 2016, 14:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39