Guardiola Akui Takut Pemecatan di Musim Pertamanya di Manchester City
Haris Suhud | 31 Maret 2018 11:00
Bola.net - - Josep Guardiola mengaku khawatir akan dipecat dari Manchester City pada musim pertamanya. Pasalnya, pada musim pertamanya itu Guardiola gagal memberikan gelar apapun pada City.
Musim ini, jalan Guardiola menuju gelar juara begitu mulus. Saat ini klub bermarkas di Etihad Stadium tersebut menduduki peringkat pertama di klasemen dengan jarak 19 poin dari Manchester United yang berada di peringkat dua jika mampu menang atas Everton di akhir pekan ini.
Menghadapi Everton musim lalu, Manchester City mengalami kekalahan 0-4. Kemudian di akhir musim, Manchester City hanya mampu finis di peringkat tiga dengan jarak 15 poin dari Chelsea yang saat itu keluar sebagai juara.
Kegagalan seperti itu membuat Guardiola khawatir terkait posisinya di Manchester City. Ia yakin jika di musim keduanya tak berjalan baik, maka mantan pelatih Barcelona tersebut akan dipecat.
Tentu saja. Saya pikir ‘Jika tidak berhasil, saya akan pulang, yang lain akan datang dan seseorang dapat mencoba dengan caranya sendiri’, sehingga pada saat itu ada kekhawatiran tentang hasil, apa yang dapat kami lakukan agar mengalami perbaikan,” ucap Guardiola jelang pertandingan lawan Everton.
“Pada saat itu saya pikir [pemecatan] itu bisa terjadi, karena tidak berhasil.
Tapi pada saat yang sama, saya pikir jika musim depan tidak berjalan baik, jika itu sama, Txiki (Begiristain, direktur sepakbola City) atau Ferran (Soriano, kepala eksekutif City) akan memutuskan 'OK Pep Anda tidak cukup baik 'dan diganti, paparnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Melawat ke Markas Everton, Man City Minus Stones
Liga Inggris 30 Maret 2018, 23:23 -
Pep Gembira Jesus Cetak Gol Bersama Brasil
Liga Inggris 30 Maret 2018, 21:50 -
Pep Harap Sterling Perpanjang Kontrak di Man City
Liga Inggris 30 Maret 2018, 21:35 -
Manchester City Akan Kejar Tanda Tangan Isco Lagi
Liga Inggris 30 Maret 2018, 14:42 -
Incaran MU dan City Ini Diklaim Ingin Pindah ke Premier League
Liga Inggris 30 Maret 2018, 11:44
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39