Grujic Tidak Gentar Dengan Persaingan di Liverpool
Editor Bolanet | 28 September 2016 15:49
Grujic merupakan pembelian pertama Jurgen Klopp pada awal tahun lalu. Ia sendiri baru bergabung dengan tim utama Liverpool pada musim panas lalu setelah sebelumnya ia dipinjamkan kembali ke Red Star Belgrade selama separuh musim.
Grujic sendiri mengakui persaingan di tim utama The Reds dan ia bertekad untuk mendapat satu tempat di tim besutan Jurgen Klopp tersebut. Semua pemain di posisi saya dan di posisi lain bermain dengan sangat baik beber Grujic kepada website resmi Liverpool.
Kami mendapat start yang bagus di awal musim. Kami beberapa kali menghadapi pertandingan yang berat. Kami akan semakin baik dari minggu ke minggu dan itu yang terpenting
Saya akan mencoba untuk menunjukkan kemampuan saya di sesi latihan sehingga saya bisa mendapat menit bermain di Premier League tandas Gelandang 20 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal: Curhat Sakho Bisa Fatal
Liga Inggris 27 September 2016, 23:10 -
Jadi Tim Paling Rakus Gol, Klopp Yakin Liverpool Bisa Tampil Lebih Bagus Lagi
Liga Inggris 27 September 2016, 21:15 -
Matip Ingin Pertahanan Liverpool Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 27 September 2016, 20:25 -
Matip Ingin Liverpool Ditakuti Semua Tim Lawan
Liga Inggris 27 September 2016, 19:32 -
Performa Menanjak, Lallana Dipuji Legenda Liverpool
Liga Inggris 27 September 2016, 17:30
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39