Grobbelaar: Mignolet Terus Membaik di Liverpool
Editor Bolanet | 3 Juli 2015 19:37
Mignolet memang sempat mendapatkan kritikan tajam terkait penampilannya yang tak konsisten. Bahkan Grobbelaar sendiri pernah memberikan kritikan pedas dengan menyebut Mignolet sebagai kiper yang tak punya keberanian untuk keluar sarangnya.
Namun penilaian itu tampaknya berubah baru-baru ini. Grobbelaar menyebut bahwa Mignolet telah berkembang pesat di Liverpool dan ia yakin bahwa Mignolet akan menjadi pilihan utama The Reds.
Saya sempat mengatakan bahwa Mignolet sangat buruk dalam menangkap bola kiriman umpan silang, dan segera setelah itu masuk surat kabar, dia semakin membaik, ujarnya.
Sejak itu saya tak lagi mengkritiknya yang tak keluar dari sarangnya, mengingat dia sudah belajar cara untuk mengkomando areanya seperti yang seharusnya dilakukan seorang kiper. Dia kini lebih baik. Di paruh kedua musim lalu, dia menjadi lebih baik, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thohir Turun Tangan Langsung Tuntaskan Transfer Lucas Dari Liverpool
Liga Italia 2 Juli 2015, 23:17 -
Lallana Girang Liverpool Dapatkan Banyak Pemain Berkualitas
Liga Inggris 2 Juli 2015, 22:23 -
Legenda Liverpool Ini Segera 'Membelot' ke MU
Bolatainment 2 Juli 2015, 21:44 -
Legenda Liverpool Ini Justru Prediksi The Reds Gagal Masuk 4 Besar
Liga Inggris 2 Juli 2015, 21:20 -
10 Fakta Menarik Tentang Nathaniel Clyne
Editorial 2 Juli 2015, 16:12
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39