Granit Xhaka Target Utama Liverpool
Editor Bolanet | 27 Januari 2016 20:31
Dilansir dari Blid, target utara transfer Liverpool tak lain adalah Granit Xhaka.
Gelandang asal Borussia Moenchengladbach diyakini menjadi sosok pemain impian bagi Klopp di bursa transfer bulan Januari ini.
Hanya saja, dalam beberapa pekan ini eks pemain Basel tersebut justru disebut selangkah lagi akan bergabung dengan Arsenal. Bahkan, ia diberitakan sudah memilih nomor punggung di The Gunners.
Faktor kedekatan Klopp dengan Bundesliga diyakini akan membuat Xhaka mempertimbangkan ketertarikan Liverpool. Kloop yang pernah melatih Borussia Dortmund dipercaya paham betul dengan kapasitas serta gaya bermain gelandang internasional Swiss ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Mungkin Liverpool Dapatkan Kasper Schmeichel
Liga Inggris 26 Januari 2016, 23:05 -
Benahi Lini Belakang, Thomson Sarankan Liverpool Beli Shawcross
Liga Inggris 26 Januari 2016, 22:14 -
Lawan Liverpool, City, Arsenal, Leicester Ingin Senang-Senang
Liga Inggris 26 Januari 2016, 21:50 -
Luis Suarez Berpeluang Balik ke Liverpool
Liga Spanyol 26 Januari 2016, 21:37 -
'Liverpool Harus Tetap Percaya Benteke'
Liga Inggris 26 Januari 2016, 12:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Uruguay vs Argentina 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:11 -
Australia vs Timnas Indonesia: Jam Kick-off dan Siaran Langsung
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:10 -
Prediksi Ekuador vs Venezuela 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:08 -
Testimoni Patrick Kluivert: Masa Depan Sepak Bola Indonesia Bakal Cerah!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56