Gonalons Masuk Agenda Transfer Arsenal
Editor Bolanet | 16 Mei 2014 11:40
Dilansir Rai Sport, Arsenal siap mengajukan tawaran sebesar €13,5 kepada Lyon untuk Gonalons.
Gonalons sendiri masih terikat kontrak sampai 30 Juni 2016 dengan Lyon. Saat ini market value-nya diperkirakan berada di kisaran €14 juta.
Di Ligue 1 musim 2013/14, Gonalons sudah memainkan 35 pertandingan dan menyumbang dua buah assist dalam prosesnya.
Gonalons merupakan pemain multiposisi. Peran utamanya adalah sebagai gelandang bertahan, tapi dia juga bisa beroperasi di pos gelandang sentral maupun menjadi bek di poros pertahanan.
Di bursa transfer Januari lalu, Napoli sempat menawar Gonalons €15 juta plus €2 juta dalam bentuk bonus. Namun, Lyon menolaknya. Kini, dengan kemungkinan Arsenal menawar lebih rendah, akankah Lyon melepasnya? [initial]
Klik Juga:
- EDITORIAL: Bela Guttmann dan Kutukan Seabad Benfica
- Final-final Dalam Karier Fantastis Javier Zanetti
- 15 Momen Terbaik Vidic Berseragam Red Devils
- 20 Marcatore Paling Maut Dalam Sejarah Italia
- 12 Raja Gol Brasil
- Armada Mesin Gol Argentina
- Barisan Wasit Piala Dunia 2014
- Hotel Mewah Buat Sang Pemburu La Decima
- Suporter Benfica 'Kenang' Tragedi Superga
- Totti dan Ilary Blasi Tonton Tenis Rome Masters
- Perayaan 40 Tahun Scudetto Bersejarah Lazio
- Launching Kalender PD 2014 Model Paraguay
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tunda Negosiasi Kontrak, Vermaelen Fokus Final FA Cup
Liga Inggris 15 Mei 2014, 22:52 -
Kallstrom Sangat Terkesan Dengan Arsenal
Liga Inggris 15 Mei 2014, 22:08 -
Vermaelen: Juara FA Cup Bisa Jadi Titik Balik Sukses Arsenal
Liga Inggris 15 Mei 2014, 21:11 -
'Roberto Martinez Layak Gantikan Wenger di Arsenal'
Liga Inggris 15 Mei 2014, 18:40 -
Tony Adams Desak Arsenal Pertahankan Wenger
Liga Inggris 15 Mei 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39