Gol Messi Dianulir, Bek Valencia Sebut Skor Imbang Adil
Rero Rivaldi | 29 November 2017 12:50
Bola.net - - Bek sayap , Jose Luis Gaya, berkeras bahwa hasil imbang melawan pekan lalu merupakan hasil yang adil untuk kedua tim di Mestalla.
Gaya berbicara soal kejadian kontroversial di mana wasit tak mensahkan gol Lionel Messi, meski bola yang ditendang pemain Argentina itu sudah melewati penjaga gawang Neto dan melewati garis gawang.
Mereka lebih banyak bicara soal gol Messi yang dianulir, tutur Gaya di Sportsmole.
Kadang wasit bisa melukai anda dan kadang mereka juga bisa menguntungkan anda. Tidak ada lagi yang perlu saya katakan, semuanya akan dilupakan seiring berjalannya waktu.
Hasil imbang ini cukup adil karena kedua tim sempat mendominasi pertandingan.
Sang bek kemudian berkeras bahwa kontroversi seputar gol Messi tidak seharusnya menutupi apiknya performa Valencia ketika bermain melawan salah satu tim kuat calon juara La Liga musim ini, terutama di babak kedua.
Saya kira itu adalah pertandingan yang hebat, lanjutnya.
Babak pertama hampir menjadi milik mereka, namun mereka tak terlalu sering membuat peluang. Kami bermain bagus di babak kedua dan kami hampir saja mengalahkan mereka di menit-menit akhir.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Disarankan Gabung Barcelona
Liga Inggris 28 November 2017, 15:47 -
Berani Kritik Dembele di Barca, Agen Sang Pemain Kecam Balik Seri
Liga Spanyol 28 November 2017, 14:30 -
Soal 'Gol Hantu' Messi, Ini Kata Zinedine Zidane
Liga Spanyol 28 November 2017, 13:50 -
5 Rekor Yang Bisa Dipecahkan Messi Selama Empat Tahun ke Depan di Barcelona
Editorial 28 November 2017, 13:11 -
Video: Parodi Gol Haram dan Gol Hantu La Liga
Open Play 28 November 2017, 10:39
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39