Godin: Falcao Tengah Hilang Percaya Diri
Editor Bolanet | 12 Oktober 2015 10:07Pemain Kolombia itu akan jadi lawan Uruguay di laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 pekan ini dan Godin mengatakan bahwa striker Chelsea tengah mengalami krisis mental, setelah mengalami cedera parah di awal tahun 2014 yang membuatnya absen membela timnas di Piala Dunia.
Sejak saat itu, Falcao tak sanggup tampil memikat, dibuktikan dengan aksi buruknya di Manchester United, yang lantas berlanjut di Chelsea.
Saya mengenal dirinya cukup dekat. Ini adalah momen di mana dia tengah mencari rasa percaya diri yang sempat hilang, setelah ia mengalami cedera parah. Saya yakin ia akan segera menemukan kembali kontinuitas dan mencetak banyak gol, tutur Godin pada AS.
Falcao tak turun sebagai starter kala Kolombia menang atas Ekuador pekan lalu. [initial]
Baca Juga:
- Buru Bek Tengah Anyar, Barca Incar Marquinhos dan Gimenez
- Tak Masuk Skuat Spanyol, Alcacer Semangati Diego Costa
- Klopp Siap Saingi Chelsea demi Ruben Neves
- Townsend Minta Shaw Tak Menyerah dengan Cedera
- Komunikasi Bukan Masalah Bagi Klopp di Liverpool
- Jelang Everton dan City, United Sambut Pulihnya Empat Pilar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Koeman Sebut Arsenal Fantastis, Chelsea Sebaliknya
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 23:11 -
Barcelona Saingi Chelsea Untuk John Stones
Liga Spanyol 11 Oktober 2015, 22:06 -
Chelsea Ingin Pulangkan Chalobah dari Napoli
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 16:01 -
Menurut Koeman, Inilah Sebab Chelsea Menjadi Lemah
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 10:38 -
Hazard Tak Paham Mengapa Dirinya Tampil Buruk
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 07:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39