Giroud Yakin Arsenal Jadi Penantang Gelar Musim Depan
Editor Bolanet | 28 April 2015 17:36
- Olivier Giroud merasa sangat yakin bisa diperhitungkan sebagai penantang gelar Premier League di musim depan.
The Gunners kini tengah membuntuti pimpinan klasemen sementara Premier League dengan selisih sepuluh poin. Dengan tinggal menyisakan lima laga lagi rasanya peluang pasukan Arsene Wenger untuk mengejar The Blues semakin tipis.
Giroud sendiri menganggap Arsenal sudah mengalami banyak peningkatan semenjak dirinya datang ke Emirates Stadium. Oleh karena itu ia yakin timnya bisa berbuat banyak di musim depan asalkan tidak melepas pemain terbaiknya dan terhindar dari badai cedera.
Mudah-mudahan jika pemain yang cedera lebih sedikit, mempertahankan tim yang sama dan mungkin menambah satu atau dua pemain baru, kami akan memiliki musim yang hebat [tahun depan], kata Giroud di situs resmi klub.
Saya tahu kami masih bisa meningkatkan diri dan itulah yang telah kami lakukan sejak saya datang ke Arsenal. Saya bangga dan senang dengan itu. Saya hanya ingin terus melakukannya dan saya tahu jika kami menjaga pemain terbaik kami dan terus bertekad dengan semangat tim, kami akan masuk perburuan gelar musim depan.[initial]
(ars/ada)
The Gunners kini tengah membuntuti pimpinan klasemen sementara Premier League dengan selisih sepuluh poin. Dengan tinggal menyisakan lima laga lagi rasanya peluang pasukan Arsene Wenger untuk mengejar The Blues semakin tipis.
Giroud sendiri menganggap Arsenal sudah mengalami banyak peningkatan semenjak dirinya datang ke Emirates Stadium. Oleh karena itu ia yakin timnya bisa berbuat banyak di musim depan asalkan tidak melepas pemain terbaiknya dan terhindar dari badai cedera.
Mudah-mudahan jika pemain yang cedera lebih sedikit, mempertahankan tim yang sama dan mungkin menambah satu atau dua pemain baru, kami akan memiliki musim yang hebat [tahun depan], kata Giroud di situs resmi klub.
Saya tahu kami masih bisa meningkatkan diri dan itulah yang telah kami lakukan sejak saya datang ke Arsenal. Saya bangga dan senang dengan itu. Saya hanya ingin terus melakukannya dan saya tahu jika kami menjaga pemain terbaik kami dan terus bertekad dengan semangat tim, kami akan masuk perburuan gelar musim depan.[initial]
Baca Juga:
- Redknapp: Arsenal Butuh Tambahan Dua Atau Tiga Pemain Untuk Juara
- Welbeck Tak Sabar Menangkan Piala FA di Arsenal
- Welbeck Janjikan Banyak Gol pada Arsenal
- Eks Manajer: Hazard Selamatkan Chelsea di Musim Ini
- Welbeck: Saya Tak Pilih Sanchez di PFA, Hazard Lebih Luar Biasa
- 'Musim Liverpool Akan Beda Andai Dulu Berhasil Rekrut Alexis'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Dihajar' Ospina, Oscar Mengaku Baik-baik Saja
Liga Inggris 27 April 2015, 23:50 -
Bellerin Sebut Arsenal Seharusnya Layak Dapat Tiga Poin
Liga Inggris 27 April 2015, 19:50 -
Ramsey: Chelsea Tim Terbaik di Premier League
Liga Inggris 27 April 2015, 18:20 -
Terry: Chelsea Mampu Bungkam Arsenal
Liga Inggris 27 April 2015, 15:21 -
Wenger Puas Dengan Fighting Spirit Alexis Sanchez
Liga Inggris 27 April 2015, 15:09
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39