Giroud Ingin Bawa Arsenal Lebih Sukses
Editor Bolanet | 31 Mei 2015 22:01
- Olivier Giroud mengaku tidak cukup puas hanya bisa membawa menjadi juara FA Cup. Giroud ingin membawa Arsenal meraih lebih banyak trofi lagi musim depan.
Arsenal tampil dominan dalam final FA Cup musim ini menghadapi Aston Villa. Arsenal mampu menang 4-0 dan membawa pulang trofi FA Cup ke-12 mereka.
Sekarang kami bisa menikmati trofi ini, tapi kami ingin memenangkan lebih banyak trofi lagi untuk waktu ke depan, tegas Giroud kepada Sky Sports News.
Giroud juga mengaku sangat menikmati petualangannya bersama Arsenal. Musim depan, Giroud ingin Arsenal menjadi penantang serius dalam perebutan gelar juara Premier League.
Saya sudah bermain di sini selama tiga tahun. Saya sangat menikmati karier saya di sini. Merupakan sebuah kehormatan bisa bermain bagi Arsenal dan kami ingin tampil kuat musim depan serta menjadi penantang di Premier League. Kami ingin lebih banyak trofi. [initial]
(gl/hsw)
Arsenal tampil dominan dalam final FA Cup musim ini menghadapi Aston Villa. Arsenal mampu menang 4-0 dan membawa pulang trofi FA Cup ke-12 mereka.
Sekarang kami bisa menikmati trofi ini, tapi kami ingin memenangkan lebih banyak trofi lagi untuk waktu ke depan, tegas Giroud kepada Sky Sports News.
Giroud juga mengaku sangat menikmati petualangannya bersama Arsenal. Musim depan, Giroud ingin Arsenal menjadi penantang serius dalam perebutan gelar juara Premier League.
Saya sudah bermain di sini selama tiga tahun. Saya sangat menikmati karier saya di sini. Merupakan sebuah kehormatan bisa bermain bagi Arsenal dan kami ingin tampil kuat musim depan serta menjadi penantang di Premier League. Kami ingin lebih banyak trofi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Saya Tak Punya Rencana Jual Wilshere
Liga Inggris 30 Mei 2015, 23:00 -
Arteta Klaim Arsenal Cukup Dana Juarai Premier League
Liga Inggris 30 Mei 2015, 22:40 -
Walcott: Ini Skuat Arsenal Terbaik Dalam Satu Dekade
Liga Inggris 30 Mei 2015, 22:20 -
Wenger Bandingkan Walcott Dengan Ronaldo
Liga Inggris 30 Mei 2015, 20:21 -
Legenda Arsenal Minta Wenger Cadangkan Cazorla dan Szczsney
Liga Inggris 30 Mei 2015, 15:40
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39