Giroud Cedera, Arsenal Bidik Cerci
Editor Bolanet | 26 Agustus 2014 10:08
- Menyusul rumor yang menyebutkan bahwa Olivier Giroud akan absen selama tiga bulan akibat cedera parah, kini dikabarkan tengah mempertimbangkan opsi untuk mendatangkan Alessio Cerci dari .
Cerci sepanjang musim panas ini sudah berulang kali dihubungkan dengan AC Milan. Namun jurnalis kawakan Gianluca Di Marzio mengklaim bahwa Arsenal belakangan juga menunjukkan minatnya pada sang striker, sebagaimana dilaporkan oleh 101 Great Goals.
Bintang Torino itu tampil apik di musim panas lalu, namun ia bukan merupakan seorang striker murni. Cerci dinilai bakal memainkan peran yang kurang lebih sama seperti Alexis Sanchez.
Namun demikian, hingga saat ini masih belum diketahui berapa nilai dana yang bersedia dikeluarkan Arsene Wenger demi mendapatkan Cerci. [initial]
(101gg/rer)
Cerci sepanjang musim panas ini sudah berulang kali dihubungkan dengan AC Milan. Namun jurnalis kawakan Gianluca Di Marzio mengklaim bahwa Arsenal belakangan juga menunjukkan minatnya pada sang striker, sebagaimana dilaporkan oleh 101 Great Goals.
Bintang Torino itu tampil apik di musim panas lalu, namun ia bukan merupakan seorang striker murni. Cerci dinilai bakal memainkan peran yang kurang lebih sama seperti Alexis Sanchez.
Namun demikian, hingga saat ini masih belum diketahui berapa nilai dana yang bersedia dikeluarkan Arsene Wenger demi mendapatkan Cerci. [initial]
Baca Juga:
- Remukkan Liverpool, Kompany Sebut Etihad Bagai Benteng
- 'Di Maria Pemain Hebat, Namun Madrid Selalu Rekrut yang Terbaik'
- Statistik Premier League 2014/15 Per Matchday 2
- Pellegrini Isyaratkan Dzeko Tak Cedera Parah
- Pellegrini: Aguero Striker yang Amat Spesial
- Kirim Peringatan, Terry Sebut Chelsea Belum Panas
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Premier League Sudah Berubah
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 21:03 -
Wenger Isyaratkan Arsenal Tak Akan Tambah Striker
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 20:21 -
10 Bintang Premier League Paling Kontroversial
Editorial 25 Agustus 2014, 19:49 -
10 Bintang Anyar Premier League 14/15 Dalam Tekanan
Editorial 25 Agustus 2014, 18:46 -
Agen Podolski Akui Sedang Evaluasi Tawaran Dari Klub Italia
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39