Ginola: Bale Sebaiknya Bertahan di Spurs
Editor Bolanet | 5 April 2013 15:19
Sebelumnya, Ginola berpendapat bahwa level Bale masih belum setara dengan para pemain sekelas Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo, yang terbiasa mencetak 50 gol lebih dalam semusim.
Dan mendekati akhir musim, nama winger asal Wales itu kian santer disebut bakal berpetualang di luar Inggris. Akan tetapi Ginola menilai bahwa Bale sebaiknya bertahan, di tengah iming-iming kontrak besar di calon klub barunya.
Jelas ia harus bertahan di Tottenham, namun tawaran akan datang dan mampukah Spurs menolak uang sebesar 30, 40, atau 50 juta poundsterling, ujar Ginola.
Jika seorang pemain mendapatkan empat sampai lima kali lipat gaji dari sebelumnya, maka sulit untuk menolaknya. Pertanyaannya adalah, apakah Spurs mampu memaksimalkan penawaran. Tapi bagi saya, ia bakal bertahan di Inggris, bersama Spurs.
kondisi Bale sendiri saat ini tengah menderita cedera engkel, di mana ia mengalaminya saat membela The Lily White di Liga Europa. Akibatnya, ia diprediksi bakal absen hingga akhir musim. (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan Barter Higuain-Bale?
Liga Champions 4 April 2013, 20:59 -
Spurs Ditinggal Defoe Selama 10 Hari
Liga Eropa UEFA 4 April 2013, 10:02 -
Puji Bale, Sinyal Rekomendasi Zidane Untuk Madrid
Liga Inggris 2 April 2013, 16:20 -
AVB: Prioritas Spurs Zona UCL dan Liga Europa
Liga Inggris 1 April 2013, 23:15 -
AVB Enggan Korbankan Liga Europa Demi Big Four
Liga Inggris 1 April 2013, 12:20
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39