Giggs: Saya Telah Berikan Segalanya Untuk MU
Editor Bolanet | 21 Mei 2015 14:30
Kerja sama Giggs dengan Van Gaal terbukti moncer. Keduanya berhasil mewujudkan target musim ini dengan kembali berlaga di Liga Champions setelah musim lalu sempat absen dari kompetisi Eropa.
Saya memberikan segalanya untuk Manchester United, sama seperti saat saya masih menjadi pemain. Ini memang sangat berbeda. Anda harus berpikir seperti pelatih. Apa yang bisa saya lakukan adalah apa yang dulu saya lakukan semasa masih bermain. tuturnya.
Saya ingin menjadi pemain terbaik di hari Sabtu dan sekarang saya memberikan sesi latihan terbaik untuk para pemain. Saya ingin mereka menikmatinya namun saya juga ingin mereka mendapatkan sesuatu dari latihan tersebut. pungkas Giggs. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hoddle: MU Gagal Kalahkan Arsenal Karena De Gea
Liga Inggris 20 Mei 2015, 21:39 -
Scholes Khawatir De Gea Bakal Benar-benar Terbang ke Madrid
Liga Inggris 20 Mei 2015, 21:28 -
'Manchester United Akan Kesulitan Datangkan Striker Kelas Dunia'
Liga Inggris 20 Mei 2015, 21:23 -
Kalahkan Liverpool, Momen Terbaik Mata di MU
Liga Inggris 20 Mei 2015, 20:56 -
Ingin Liga Champions, Begovic Beri MU Lampu Hijau?
Liga Inggris 20 Mei 2015, 20:38
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39