Giggs Dianggap Pantas Gantikan Moyes
Editor Bolanet | 22 April 2014 08:51
- Kolumnis senior Daily Telegraph, Henry Winter, menganggap Ryan Giggs merupakan sosok yang tepat menggantikan David Moyes menangani Manchester United untuk sementara waktu.
Meski belum ada pernyataan resmi dari klub, Moyes ramai diberitakan oleh media Inggris bakal dipecat dari jabatannya hari Selasa waktu setempat. Meski belum genap satu tahun menjadi bos di Old Trafford, pihak manajemen rupanya sudah tidak tahan lagi melihat kinerja manajer asal Skotlandia itu.
Giggs layak menjadi manajer sementara untuk menggantikan David Moyes. Itu sudah menjadi takdirnya, tutur Winter menurut laporan The Mirror.
Ia sudah bekerja keras untuk mendapatkan lisensi pro, mendapat banyak pengalaman di ruang ganti. Ia mempelajari Sir Alex Ferguson selama 20 tahun, dan Moyes selama beberapa bulan. Ia banyak menyerap pengalaman baik dan buruk. Ia amat ambisius, pungkasnya.
Giggs sendiri untuk saat ini masih berstatus sebagai staff pelatih sekaligus pemain United. [initial]
(mir/tele/rer)
Meski belum ada pernyataan resmi dari klub, Moyes ramai diberitakan oleh media Inggris bakal dipecat dari jabatannya hari Selasa waktu setempat. Meski belum genap satu tahun menjadi bos di Old Trafford, pihak manajemen rupanya sudah tidak tahan lagi melihat kinerja manajer asal Skotlandia itu.
Giggs layak menjadi manajer sementara untuk menggantikan David Moyes. Itu sudah menjadi takdirnya, tutur Winter menurut laporan The Mirror.
Ia sudah bekerja keras untuk mendapatkan lisensi pro, mendapat banyak pengalaman di ruang ganti. Ia mempelajari Sir Alex Ferguson selama 20 tahun, dan Moyes selama beberapa bulan. Ia banyak menyerap pengalaman baik dan buruk. Ia amat ambisius, pungkasnya.
Giggs sendiri untuk saat ini masih berstatus sebagai staff pelatih sekaligus pemain United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Bungkam Soal Pemecatan Moyes
Liga Inggris 21 April 2014, 22:58 -
Mata: Kami Tak Layak di Posisi Tujuh
Liga Inggris 21 April 2014, 21:35 -
Liga Inggris 21 April 2014, 21:14
-
Mata: Saya Benci Rasanya Kalah
Liga Inggris 21 April 2014, 18:54 -
Martinez Tolak Wacana Fellaini Kembali ke Everton
Liga Inggris 21 April 2014, 17:04
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39