Giggs Akui Van Gaal Perlakukan Dirinya Sangat Baik
Editor Bolanet | 25 November 2014 18:26
Nama Giggs ditunjuk sebagai asisten pelatih Van Gaal menyusul penunjukannya sebagai caretaker Setan Merah akhir musim lalu menggantikan David Moyes yang dipecat.
Dan diungkapkan Giggs, dirinya kini begitu menikmati masa bersama dengan Van Gaal dan mengakui bahwa dirinya belajar banyak dari pelatih asal Belanda tersebut.
Dia benar-benar memperlakukan saya dengan baik dan memberi saya banyak tanggung jawab. Dia tak tahu saya sebelum saya bertemu dengannya dan pramusim begitu membantu karena anda bersama dalam satu minggu dan bisa mengenal satu sama lain begitu cepat, ujarnya.
Ini semacam jalur cepat. Bukan hanya untuk tahu pelatih, tapi juga staf lainnya. Saya tahu klub, saya tahu budaya klub dan saya mencoba dan membantu pelatih dengan itu. Tapi tentu saja dia adalah satu-satunya yang berpengalaman dan dia telah melatih banyak klub, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'United Harus Beli Bek Berpengalaman di Januari'
Liga Inggris 24 November 2014, 22:20 -
Atletico Terima Tawaran United Untuk Miranda
Liga Inggris 24 November 2014, 22:05 -
Juan Mata: United Harus Terus Dekati Chelsea
Liga Inggris 24 November 2014, 19:55 -
Mata: Ini Kemenangan Penting Bagi United
Liga Inggris 24 November 2014, 19:40 -
Arteta: Arsenal Tak Konsisten!
Liga Inggris 24 November 2014, 18:08
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39