Gerrard: Suarez Lebih Baik Ketimbang Torres
Editor Bolanet | 7 November 2013 04:00
Sejak musim lalu, Gerrard kembali menjadi bagian sentral dalam permainan The Reds, meski berada di bawah arahan manajer baru, Brendan Rodgers. Bersama Il Pistolero, musim ini mereka sukses membawa timnya ke papan atas Premier League.
Sementara nama Suarez banyak disebutkan media sejak awal musim, setelah menjadi target transfer sejumlah klub besar Eropa. Meski demikian, kapten timnas itu tak meragukan dedikasi Suarez ketika berseragam Liverpool.
Satu-satunya pemain yang mendekati apa yang dilakukan Suarez bersama kostum merah Liverpool adalah Fernando Torres. Namun Suarez hanya lebih baik menurut saya, ujar Gerrard.
Pada masa sebelumnya ketika belum bergabung dengan pada Januari 2011 silam, Torres merupakan rekan terbaik Gerrard di Anfield. Kerja sama keduanya banyak membantu tim, baik di level domestik maupun Eropa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Coutinho Pemain Penting Liverpool
Liga Inggris 6 November 2013, 19:44 -
Permainan Cantik Arsenal Dipuji Rio Ferdinand
Liga Inggris 6 November 2013, 11:21 -
Sturridge: Tak Ada Misi Terselubung Saingi Suarez
Liga Inggris 6 November 2013, 03:37 -
Sturridge Turut Gandoli Kepergian Suarez Dari Anfield
Liga Inggris 6 November 2013, 00:23 -
Suarez: Takdir Liverpool Adalah Juara
Liga Inggris 5 November 2013, 21:45
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39