Gerrard Sebut Henderson Pantas Dapat Trofi Juara
Editor Bolanet | 27 Februari 2016 02:04
Henderson didatangkan oleh Liverpool pada tahun 2011 lalu. Awalnya ia kesulitan beradaptasi di klub Merseyside tersebut. Bahkan ia sempat akan dilego oleh Brendan Rodgers. Namun gelandang asli Inggris itu terus bekerja keras di Anfield dan akhirnya ia kini menuai hasilnya dengan terpilih jadi Kapten The Reds, menggantikan Gerrard.
Musim ini, Henderson berhasil memimpin rekan-rekannya untuk tampil di partai final Capital One Cup. Di laga itu mereka akan bertarung lawan Manchester City. Jelang laga tersebut Gerrard menyatakan bahwa juniornya itu layak mendapatkan medali juara berkat kerja keras dan dedikasinya selama ini.
Saya selalu konstan berhubungan dengan rekan-rekan lama dan teman-teman saya di Melwood di sepanjang musim dan saya ingin sekali melihat Henderson meraih trofi tersebut. Saya tak bisa mengatakan betapa seberapa besar Jordan layak mendapatkan trofi itu, tulis gelandang 35 tahun ini dalam kolomnya untuk Telegraph.
Sesuatu yang kurang diapresiasi dalam sepakbola, dan Anda tak bisa menilainya dengan uang, adalah para pemain yang sangat berdedikasi pada profesi yang dijalaninya. Para pemain yang dari momen mereka menginjakkan kaki di tempat latihan langsung berkeinginan untuk belajar lebih dan membuat diri mereka sendiri menjadi yang terbaik yang mereka bisa. Jordan adalah contoh bagi semua pemain, pujinya. [initial]
Baca Juga:
- Liverpool Diminta Tak Paksa Sturridge Bermain
- Ingin Beprestasi, Liverpool Diharuskan Beli Lima Pemain Bintang
- Klopp Memang Ingin Bertemu MU di Liga Europa
- Barnes: Liverpool Terlalu Tergantung Coutinho
- Liverpool dan MU Saling Jegal di 16 Besar Liga Europa
- Firmino: Bersama Klopp, Liverpool Bermain Lebih Baik
- Milner Tak Menyesal Tinggalkan Manchester City
- Coutinho Klaim Liverpool Mulai Tampilkan Gaya Main Klopp
- Milner: Ini Bukan Musim Transisi, Liverpool Wajib Menangkan Trofi
- Data dan Fakta Capital One Cup: Manchester City vs Liverpool
- Prediksi Liverpool vs Manchester City 28 Februari 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Dambakan Treble
Liga Inggris 26 Februari 2016, 23:23 -
Kompany Incar Treble di Manchester City
Liga Inggris 26 Februari 2016, 17:40 -
Milner Tak Menyesal Tinggalkan Manchester City
Liga Inggris 26 Februari 2016, 17:20 -
Benatia: Keputusan Guardiola Buat Pemain Bayern Kaget
Liga Eropa Lain 26 Februari 2016, 16:20 -
Keane Kirim Kritik Pedas untuk Yaya Toure
Liga Inggris 26 Februari 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39