Gerrard Puji Performa Rooney Kontra Chelsea
Editor Bolanet | 30 Desember 2015 04:39
Di pertandingan yang dilangsungkan di Old Trafford tersebut, baik Chelsea maupun United sama-sama mendapat sejumlah peluang untuk mencetak gol. Namun pada akhirnya duel itu berakhir imbang 0-0.
Gerrard sendiri sebelumnya sempat memberikan pujian pada performa pasukan Louis Van Gaal tersebut. Ia menyebut United mampu mengontrol jalannya pertandingan tersebut selama 90 menit.
Gelandang yang kini membela LA Galaxy itu juga sempat menyarankan United agar mencari penyerang baru. Meski demikian, ia masih memberikan pujian pada striker sekaligus Kapten Setan Merah, Rooney.
Rooney (bermain) dengan semangat yang meluap-luap. Performanya sangat sensasional, puji Gerrard pada BT Sport.
Performa Rooney malam itu memang cukup lumayan. Namun ia sempat gagal memaksimalkan sebuah umpan crossing matang di babak kedua. Selain itu ia sempat terekam kamera menginjak kaki kanan Oscar namun nasibnya beruntung karena ia tak dikartu merah wasit. [initial]
Baca Juga:
- Gerrard: MU Hanya Butuh Sedikit Magis
- Steven Gerrard Puji Penampilan Martial Lawan Chelsea
- Gerrard: Saya Suka Penampilan United
- Gerrard Sarankan United Cari Striker Baru
- Carra: MU Bermain Seperti Dilatih Giggs
- Dengan Schneiderlin, MU Lebih Sulit Dikalahkan
- Solid Lawan MU, Nevin Sanjung Ivanovic
- Henry: Manchester United Tak Seperti yang Aku Kenal
- Schneiderlin: Fans MU Layak dapat Permainan Atraktif
- Paul Scholes Akui MU Tak Menghibur
- Imbang Lawan Chelsea, Schneiderlin Tak Bisa Tidur
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 29 Desember 2015, 23:39
-
Dengan Schneiderlin, MU Lebih Sulit Dikalahkan
Liga Inggris 29 Desember 2015, 22:53 -
Solid Lawan MU, Nevin Sanjung Ivanovic
Liga Inggris 29 Desember 2015, 21:45 -
Schneiderlin: Fans MU Layak dapat Permainan Atraktif
Liga Inggris 29 Desember 2015, 20:22 -
Imbang Lawan Chelsea, Schneiderlin Tak Bisa Tidur
Liga Inggris 29 Desember 2015, 20:09
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39