Gerrard: Pemain Sekarang Tidak Setia
Editor Bolanet | 24 Juni 2015 08:01
- Steven Gerrard memberikan pandangannya mengenai situasi sepakbola saat ini, terutama soal kesetiaan pemain kepada klub. Gerrard menyebut bahwa pemain saat ini cenderung lebih sering berpindah klub dibanding pada masa mudanya.
Gerrard sendiri baru saja berpindah tim, itu pun karena kontraknya sudah habis. Gerrard selama ini membela Liverpool sepanjang kariernya dan pergi sebagai seorang legenda.
Saya rasa kita tidak akan melihat terlalu banyak kesetiaan saat ini. Para pemain akan sering berpindah-pindah. Dengan banyaknya uang yang beredar di sepakbola dan kesempatan yang selalu ada, pemain akan sangat gampang diarahkan, ucap Gerrard kepada The Daily Mail.
Gerrard menyatakan bahwa ia bisa setia karena pengaruh orang-orang terdekatnya. Kebetulan, seluruh keluarga Gerrard adalah pendukung
Ketika saya berada di simpang jalan apakah harus pergi atau bertahan, saya memilih bertahan karena ayah, saudara dan teman-teman saya yang semuanya adalah pendukung Liverpool. Jika saya menang bersama Liverpool, saya berbagi kemenangan itu dengan orang-orang terdekat saya. [initial]
(tdm/hsw)
Gerrard sendiri baru saja berpindah tim, itu pun karena kontraknya sudah habis. Gerrard selama ini membela Liverpool sepanjang kariernya dan pergi sebagai seorang legenda.
Saya rasa kita tidak akan melihat terlalu banyak kesetiaan saat ini. Para pemain akan sering berpindah-pindah. Dengan banyaknya uang yang beredar di sepakbola dan kesempatan yang selalu ada, pemain akan sangat gampang diarahkan, ucap Gerrard kepada The Daily Mail.
Gerrard menyatakan bahwa ia bisa setia karena pengaruh orang-orang terdekatnya. Kebetulan, seluruh keluarga Gerrard adalah pendukung
Ketika saya berada di simpang jalan apakah harus pergi atau bertahan, saya memilih bertahan karena ayah, saudara dan teman-teman saya yang semuanya adalah pendukung Liverpool. Jika saya menang bersama Liverpool, saya berbagi kemenangan itu dengan orang-orang terdekat saya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher: Rooney Sama Gegabahnya Dengan Ramos
Liga Inggris 23 Juni 2015, 22:05 -
Inilah Alasan Danny Ings Tolak Nomor Keramat di Liverpool
Liga Inggris 23 Juni 2015, 18:44 -
Liverpool-Kovacic Terpisah 5 Juta Euro
Liga Inggris 23 Juni 2015, 17:57 -
Barca Tunggu Tawaran untuk Montoya
Liga Inggris 23 Juni 2015, 14:56 -
Liverpool Ajukan Kontrak Baru Kepada Ilori
Liga Inggris 23 Juni 2015, 13:43
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39