Gerrard: Liverpool Kandidat Kuat Juara EPL
Editor Bolanet | 27 Juli 2014 18:22
Gerrard merasa kemampuan Liverpool sudah jauh meningkat, usai sebelumnya mereka mengamankan posisi runner-up di klasemen akhir kompetisi tertinggi di Inggris.
Saya percaya kami ada di tempat yang jauh lebih baik dibandingkan saat yang sama tahun lalu. Kami sudah merasakan bagaimana rasanya terlibat dalam perebutan gelar juara, tutur Gerrard pada LiverpoolFC.com.
Saya pikir ini pertama kalinya, setelah sekian lama, saya bisa dengan percaya diri mengatakan pada semua orang bahwa kami patut diperhitungkan dan kami adalah kandidat kuat untuk juara, sebelum bola benar-benar ditendang, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cazorla: Premier League 2014/15 Sangat Ketat
Liga Inggris 26 Juli 2014, 22:30 -
Joe Cole: Liverpool Bukan Lagi Klub Terbesar Inggris
Liga Inggris 26 Juli 2014, 22:18 -
Pepe Reina Akan Pensiun di Kota Asal
Liga Inggris 26 Juli 2014, 22:00 -
Marotta Sebut Media Inggris Salah Paham Soal Vidal
Liga Italia 26 Juli 2014, 17:29 -
Cedera Lutut, Lallana Terancam Absen Enam Pekan
Liga Inggris 26 Juli 2014, 05:15
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39