Gerrard Juga Gandoli Kepergian Suarez
Editor Bolanet | 25 Juli 2013 18:16
Di lain tempat The Gunners dilaporkan siap mendapatkan penyerang Uruguay itu dengan nilai transfer 61 juta dolar AS.
Suarez sebelumnya telah menegaskan bahwa ia ingin pindah ke klub yang akan bersaing di Liga Champions. Namun ia tetap bergabung dengan rekan-rekannya yang berada di Melbourne untuk mengikuti pertandingan persahabatan.
Menurut sang skipper, ia sudah berbicara dengan Suarez sejak ia mendarat dari Montevideo dan selalu mengingatkannya bahwa ia disayangi klub, pemain dan para liverpudlian pastinya.
Suarez masih merupakan pemain Liverpool, kata Gerrard sembari mengimbuhkan, bahwa ada banyak cinta untuknya di Anfield Stadium.[initial]
(afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemilik Liverpool Ejek Arsenal
Liga Inggris 24 Juli 2013, 20:23 -
Highlights Friendly: Melbourne Victory 0-2 Liverpool
Open Play 24 Juli 2013, 19:49 -
Higuain dan Reina Jalani Tes Medis di Napoli
Liga Italia 24 Juli 2013, 19:40 -
Coutinho: Suarez Adalah Neymar-nya Anfield
Liga Inggris 24 Juli 2013, 18:07 -
Babel Rekomendasikan Liverpool Kepada Eriksen
Liga Inggris 24 Juli 2013, 16:32
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39