Gerrard Inginkan Van Dijk di Liverpool
Rero Rivaldi | 7 Juni 2017 09:00
Bola.net - - Steven Gerrard mendesak untuk mendatangkan Virgil van Dijk, karena ia merasa bek akan membuat perbedaan besar di tim.
Van Dijk sudah menunjukkan dirinya adalah salah satu figur penting di Soton, usai dibeli dari Glasgow Celtic pada 2015 dan performa impresifnya sudah menarik perhatian dari tim seperti Liverpool, Chelsea, dan Manchester City.
Laporan yang belakangan beredar mengatakan pemain berusia 25 tahun memilih pindah ke Anfield dan Gerrard akan siap menyambut pria Belanda dengan tangan terbuka.
Saya akan senang melihat Van Dijk berseragam merah. Saya seorang penggemarnya, tutur Gerrard menurut Daily Mail.
Saya kira dia amat fantastis ketika di Celtic dan saya pikir kami harus coba merekrutnya kala itu.
Hal tersebut akan membuat kami mengeluarkan lebih banyak uang, namun saya pikir dia adalah kepingan puzzle yang akan amat disambut dan memainkan peran besar di tim ini.
Soton dikabarkan menuntut tak kurang dari 60 juta pounds untuk Van Dijk.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Indikasi Pendekatan Ilegal, Soton Minta FA Selidiki Liverpool
Liga Inggris 6 Juni 2017, 19:58 -
Liverpool Intai Bek Kiri Milik Napoli
Liga Inggris 6 Juni 2017, 18:58 -
Nicol: Salah Takkan Jadi Starter di Liverpool
Liga Inggris 6 Juni 2017, 14:10 -
5 Bintang Serie A Yang Perlu Dilirik Liverpool Pada Musim Panas
Editorial 6 Juni 2017, 14:01 -
Liverpool Masukkan Sakho Dalam Kesepakatan Transfer Van Dijk?
Liga Inggris 6 Juni 2017, 12:25
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39