Gerrard Dukung Sterling Jadi Legenda Baru Liverpool
Editor Bolanet | 30 Oktober 2012 17:30
Pemain berumur 17 tahun itu bermain cukup mengesankan ketika menghadapi pada Derby Merseyside akhir pekan lalu (28/10).
Stevie G menilai masa depan yang dimiliki juniornya itu akan sangat cerah. Mentalitas bermain yang ditunjukkan Sterling ketika melawan bekas klub Wayne Rooney itu dikagumi oleh Gerrard.
Sterling luar biasa. Dia seperti pengirim wahyu bagi kami. Dengan umur yang masih cukup belia, dia mampu mengatasi segala tekanan di Derby Merseyside. Menurutku, Sterling sangat spesial. ujar Gerrard seperti dilansir situs resmi FA.
Dia akan bermain di banyak laga Derby Merseyside dan akan memberikan dampak yang besar di laga tersebut. tambahnya.[initial]
Liga Inggris - Allen Tak Sabar Hadapi Laga Aneh Bersama Liverpool (fa/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard: Hanya Liverpool Yang Berambisi Menang
Liga Inggris 29 Oktober 2012, 21:02 -
Trio Premier League Tertarik Talenta Muda Italia
Liga Italia 29 Oktober 2012, 20:14 -
Rodgers Sayangkan Gol Menit Akhir Yang Dianulir
Liga Inggris 29 Oktober 2012, 11:50 -
'Suarez Beruntung Masih Berada di Lapangan'
Liga Inggris 29 Oktober 2012, 10:15 -
Reaksi Atas Kontroversi Pekan Sembilan
Liga Champions 29 Oktober 2012, 07:59
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23