Gerrard Perpanjang Kontrak di Anfield?

Editor Bolanet | 4 Mei 2013 07:40
Gerrard Perpanjang Kontrak di Anfield?
Steven Gerrard. (c) AFP
- Kabar bahagia bagi para penggemar , Steven Gerrard kini mengungkapkan bahwa pihaknya siap memperpanjang kontraknya di Anfield.

Sejauh ini, Gerrard telah mengarungi musim lebih daripada musim yang lain dalam karirnya. Hal tersebut diungkapkan oleh pelatih The Reds Brendan Rodgers. Dan pencapaian pemain 32 tahun tersebut sudah cukup bagi Rodgers untuk menawarkan kontrak baru kepadanya.

Pembicaraan sudah mulai dan saya pikir itu adalah sesuatu yang akan diselesaikan pada akhir musim, jelasnya.

Mereka ingin saya untuk memperpanjang kontrak, dan saya juga menginginkannya. Itu hanya masalah waktu. Berapa lama saya tidak terlalu yakin sebab hal tersebut sedang dibahas saat ini, imbuh Gerrard. (mir/gag)