Gembiranya Chamberlain Bisa Bermain Bersama Trio Penyerang Liverpool
Dimas Ardi Prasetya | 2 Maret 2018 17:49
Bola.net - - Gelandang serba bisa Liverpool Alex Oxlade-Chamberlain mengaku sangat senang bisa bermain di belakang trio penyerang yang dimiliki oleh The Reds saat ini.
Musim ini Liverpool kembali tampil dengan ganas. Penampilan mereka tak terpengaruh oleh hengkangnya Philippe Coutinho, pemain yang merupakan sumber kreatifitas serangan The Reds.
Hilangnya Coutinho itu terlupakan dengan segera berkat hadirnya Mohamed Salah. Bersama dengan Sadio Mane dan Roberto Firmino, mereka membentuk trio yang sangat menakutkan.
Total ketiga pemain itu sudah mencetak 66 gol di semua ajang kompetisi. Salah 31 gol, Firmino 22 gol dan Mane 13 gol. Kerjasama ketiga pemain ini pun membuat Chamberlain merasa kagum.
Ketiganya bekerja sangat baik dan saat mereka bermain seperti yang mereka bisa, saat Bobby mundur ke dalam dan dua lainnya berlari ke belakang (defender lawan), ini memberi Anda begitu banyak pilihan untuk memainkan bola ke belakang barisan pertahan lawan atau ke kaki untuk dihubungkan dengan mereka, ucapnya pada situs resmi The Reds.
Saat mereka sedang bermain dengan baik, tidak ada trio penyerang lain yang lebih Anda inginkan untuk berada di depan Anda, tegas Chamberlain.
Sementara itu Chamberlain sendiri juga mampu mendukung trio pemain itu dengan bagus. Sejauh ini dari 36 pertandingan di semua ajang kompetisi, ia telah menyumbangkan empat gol dan lima assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Dijk: Orang-orang Tak Tahu Cerita Kepindahan Saya ke Liverpool
Liga Inggris 1 Maret 2018, 22:52 -
Liverpool Disarankan Keluar Banyak Duit Untuk Bujuk Buffon
Liga Inggris 1 Maret 2018, 22:19 -
Collymore Sarankan Liverpool Cari Kiper Berpengalaman
Liga Inggris 1 Maret 2018, 21:47 -
Misi Van Dijk di Liverpool: Memenangkan Semua Trofi
Liga Inggris 1 Maret 2018, 21:23 -
Mane: Liverpool Melaju ke Arah Yang Benar
Liga Inggris 1 Maret 2018, 20:57
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39