Gara-gara Gigi, Rashford Diledek Skuat MU
Editor Bolanet | 6 Oktober 2016 10:52
Rashford merupakan salah satu pemain termuda di skuat Jose Mourinho musim ini - namun ia belakangan mendapat ledekan dari para pemain senior lainnya di klub.
Pemain berusia 18 tahun dikabarkan sudah mengeluarkan banyak uang untuk memasang kawat gigi dan juga melakukan perawatan lain dalam beberapa bulan terakhir.
Sebuah sumber internal United mengatakan pada The Sun: Ia sudah membayar cukup banyak untuk perawatan yang ia lakukan dan itu tidak murah.
Pemain yang lain menggodanya karena itu, namun itu menunjukkan bahwa ia memang masih seorang pemain muda. Ia bisa menghabiskan banyak uang untuk sebuah kawat gigi guna memperbaiki susunan giginya, usai mendapat kenaikan gaji.
Rashford sendiri baru mengikat kontrak baru di United di bulan Mei, usai menunjukkan penampilan luar biasa di Old Trafford. Ia kini mendapat gaji dengan nilai tak kurang dari 20.000 poundsterling per pekan. [initial]
(sun/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tak Berniat Lepas Martial ke Juventus
Liga Inggris 5 Oktober 2016, 22:56 -
Bek Man City Kagumi Talenta Rashford
Liga Inggris 5 Oktober 2016, 22:19 -
Terus Dicadangkan, Darmian Buka Opsi Tinggalkan MU
Liga Italia 5 Oktober 2016, 21:53 -
Mertesacker: Schweinsteiger Bernasib Buruk
Liga Inggris 5 Oktober 2016, 20:59 -
Man United Perlakukan Schweinsteiger Tanpa Rasa Hormat
Liga Inggris 5 Oktober 2016, 19:35
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39