Gantung Liverpool, Sterling Diklaim Tunggu Madrid
Editor Bolanet | 12 Desember 2014 09:37
Namun laporan yang diturunkan oleh AS mengungkap bahwa Sterling sejatinya ingin menunggu tawaran dari Real Madrid, alih-alih meminta gaji yang lebih besar dari The Reds.
Madrid memang sempat dikabarkan tengah meminati jasa Sterling dan hal tersebut rupanya sudah berhasil mengusik sang pemain, hingga ia rela membuat klub yang ia bela saat ini menunggu keputusannya terkait komitmen bermain di Anfield.
Sterling sendiri tidak bakal bisa bermain di Liga Champions musim ini, lantaran Liverpool sudah dipastikan tersingkir dari turnamen usai bermain imbang melawan Basel.
Tim asuhan Brendan Rodgers juga diperkirakan akan kesulitan menembus empat besar Premier League 14/15, yang tentu bakal makin mendorong sang pemain untuk segera pindah ke Madrid musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Beber Kondisi Trio Cedera Real Madrid
Liga Spanyol 11 Desember 2014, 22:42 -
Preview: Almeria vs Real Madrid, Modal ke Maroko
Liga Spanyol 11 Desember 2014, 18:38 -
Bocoran Terbaru Jersey Real Madrid 2015-16
Open Play 11 Desember 2014, 17:06 -
Lucas Silva Tak Bakal ke Madrid Sebelum Juni
Liga Spanyol 11 Desember 2014, 16:17 -
Arbeloa Siap Akhiri Perselisihan dengan Casillas
Liga Spanyol 11 Desember 2014, 15:59
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39