Gantikan Wenger, Arsenal Diminta Tunjuk Manajer Inggris
Editor Bolanet | 28 September 2016 12:55
Eddie Howe sudah beberapa kali disebut sebagai kandidat kuat untuk menjadi manajer baru Arsenal, usai ia melakukan pekerjaan luar biasa di Bournemouth, dengan membawa tim promosi dan mempertahankan mereka di Premier League.
Apakah akan revolusioner untuk menunjuk manajer Inggris? Tidak wajib memang, anda harus menunjuk yang terbaik, tutur Dein di Soccerex.
Ya, sepakbola memang sekarang sudah semakin global dan ada banyak pendekatan berbeda, karena ekspos yang ditunjukkan oleh TV membuat semuanya menjadi berbeda dan membawa banyak investor baru ke permainan ini, dibandingkan dengan era sebelum Premier League, namun anda harus menunjuk manajer terbaik.
Wenger baru saja merayakan 20 tahun karirnya di The Gunners pekan lalu, namun kontrak sang manajer akan habis di akhir musim ini dan belum ada tanda-tanda klub akan memberinya kontrak baru. [initial]
Baca Juga:
(soc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal: Curhat Sakho Bisa Fatal
Liga Inggris 27 September 2016, 23:10 -
Tanpa Cesc dan Van Persie, Inilah Arsenal XI Pilihan Cazorla
Liga Inggris 27 September 2016, 21:59 -
Coquelin Hanya Absen Selama 21 Hari
Liga Inggris 27 September 2016, 21:46 -
Walcott Klaim Dirinya Sekarang Beda Dengan Yang Dulu
Liga Inggris 27 September 2016, 20:54 -
Sevilla Ramaikan Perburuan Kessie
Liga Spanyol 27 September 2016, 15:12
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39