Gantikan Coutinho, Liverpool Incar Insigne
Ari Prayoga | 13 Agustus 2017 13:51
Bola.net - - Raksasa Premier League, Liverpool sudah menyiapkan ancang-ancang seandainya mereka benar-benar harus kehilangan Philippe Coutinho yang diincar Barcelona.
Liverpool kabarnya sudah memiliki target yang bakal diproyeksikan menjadi pengganti Coutinho. Dilansir Mirror, radar The Reds diyakini mengarah ke bintang Napoli, Lorenzo Insigne.
Manajer Liverpool, Jurgen Klopp diketahui merupakan penggemar Insigne sejak lama. Pria asal Jerman itu pun ingin menggunakan servis pemain yang ditaksir bernilai mencapai 60 juta poundsterling tersebut.
Meski demikian, usaha Liverpool menggaet Insigne dipastikan tak akan mudah terwujud karena penyerang sayap 26 tahun itu masih terikat kontrak di Napoli hingga 2022 mendatang.
Selain itu, kubu I Partenopei kemungkina belum ingin menjual salah satu aset terbesarnya itu karena ia masih menjadi bagian penting di skuat asuhan Maurizio Sarri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Bicara Soal Kontribusi Salah Lawan Watford
Liga Inggris 12 Agustus 2017, 23:44 -
Riise: Tak Ada Alasan Untuk Benci Coutinho
Liga Inggris 12 Agustus 2017, 23:07 -
Upson: Pertahanan Liverpool Sangat Kendur
Liga Inggris 12 Agustus 2017, 22:40 -
Klopp Kecam Gol Watford: Itu Offside!
Liga Inggris 12 Agustus 2017, 22:38 -
Imbangi Liverpool, Pelatih Watford: Hasil Adil
Liga Inggris 12 Agustus 2017, 22:15
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39