Gagal Raih Trofi EPL, Sturridge Akui Liverpool Patah Hati
Editor Bolanet | 19 Agustus 2014 05:18
Musim lalu The Reds memang tampil sangat gemilang. Walau tak ada yang mengunggulkan sama sekali, namun mereka akhirnya bisa bersaing ketat dengan Chelsea dan Manchester City dalam perebutan gelar juara Liga Inggris. Sayangnya, walau mengungguli The Blues, mereka harus rela dikalahkan City dengan selisih dua poin saja.
Harapan untuk mengakhiri puasa gelar selama lebih dua dekade pun menguap begitu saja. Sturridge mengakui bahwa semua penggawa The Reds merasa sakit hati atas hal tersebut. Namun, kini mereka sudah bisa melupakan hal tersebut dan menatap musim yang baru.
Kami patah hati di akhir musim lalu. Namun, kami sudah segar kembali musim ini dan secara mental siap untuk menjalani musim yang panjang, terutama di Liga Champions, beber Sturridge seperti dilansir Sky Sports.
Ini adalah sesuatu yang saya dan pemain lain sangat nantikan. Butuh waktu (untuk mengatasi rasa kecewa kalah dari City). Tak mudah untuk mengatasi hal seperti itu, namun semuanya sudah selesai sekarang dan kami melihat ke masa depan dan semoga saja bisa membawa kesuksesan pada klub ini, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Sturridge Puji Insting Predator Sterling
- Lambert Puji Penyelamatan Gemilang Mignolet
- Liverpool Pinjamkan Ilori ke Bordeaux
- Lambert: Liverpool Tak Bermain Jelek
- Legenda Southampton Yakin Lambert Cetak Banyak Gol Untuk Liverpool
- Tak Ada Suarez, Babel Yakin Liverpool Sukses Musim Ini
- Plus-Minus: Liverpool 2-1 Southampton
- Kejutan Topeng Unik Pemain Liverpool Untuk Glen Johnson
- Lawatan ke City, Sterling Minta Liverpool Pertahankan Nyali
- Rodgers Bersumpah Cari Ganti Suarez
- Taji Liverpool Ialah Sturridge, Bukan Suarez
- Pintu Transfer Liverpool Belum Tertutup
- Moreno ke Liverpool Karena Bisikan Bintang La Liga Ini
- Review: Liverpool Paksa Southampton Bertekuk Lutut
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Newcastle, Dzeko Incar Kemenangan Atas Liverpool
Liga Inggris 18 Agustus 2014, 22:57 -
Eks City Ini Yakin Pellegrini Sanggup Pertahankan Gelar
Liga Inggris 18 Agustus 2014, 22:18 -
Roma Ingin Pulangkan Jovetic ke Italia
Liga Italia 18 Agustus 2014, 22:06 -
Pellegrini Akui Dzeko Akan Perpanjang Kontrak
Liga Inggris 18 Agustus 2014, 17:11 -
Plus-Minus: Newcastle 0-2 Manchester City
Liga Inggris 18 Agustus 2014, 16:24
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23