Gagal Kalahkan Newcastle, Scholes Pun Ragu MU Bisa Juara
Editor Bolanet | 22 Agustus 2015 22:05
Meskipun mampu mendominasi jalannya pertandingan sepanjang 90 menit, anak asuh Louis van Gaal tak mampu menciptakan ancaman yang berarti. Bahkan mereka bisa saja kalah andai peluang Florian Thauvin mampu dimaksimalkan.
Usai pertandingan, Scholes pun melancarkan kritik kepada mantan timnya itu. Menurutnya permainan Wayne Rooney dkk tak meyakinkan dan tampak kurang berkualitas dan tak ada kegembiraan dalam permainan mereka.
Ada yang benar-benar kurang. Mereka kurang antusiasme dan juga kurang kualitas. Bagus bila mereka punya kecepatan di lapangan, tapi mereka cenderung tak memilikinya, kritiknya.
Melawan Newcastle di kandang sendiri, anda harus mengalahkan mereka. Bila anda ingin memenangkan Premier League, maka anda butuh untuk memenangkan pertandingan seperti ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Pedro: Manchester United Tertidur, Chelsea seperti Petir
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 21:51 -
Luke Shaw Senang Level Terbaiknya Telah Kembali
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 18:53 -
Lawan Newcastle, Schweinsteiger Turun Sejak Menit Awal
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 18:07 -
Kalah Perang Rebutkan Pedro, Van Gaal Marah pada Ed Woodward?
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 17:45 -
Van Gaal Akui Pedro Memang Cocok untuk MU
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 17:23
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39