Gagal Empat Besar, Neville Larang MU Pecat Van Gaal
Editor Bolanet | 25 Februari 2015 00:54
United absen dari kompetisi Eropa di musim ini setelah cuma finis pada peringkat tujuh di musim lalu. Van Gaal kemudian diberi tugas berat untuk mengembalikan United ke Liga Champions. Namun andai kata gagal Neville tak ingin kembali ada pergantian manajer di Old Trafford.
Louis van Gaal tidak boleh dipecat [jika Manchester United gagal finis empat besar], katanya kepada talkSPORT.
Ini akan menjadi musim yang mengerikan bagi Manchester United dan Louis van Gaal. Dia mungkin akan mengatakan kalau itu adalah kegagalan besar karena dia sudah tahu tugasnya musim ini. Dia harus lolos ke Liga Champions tetapi jika dia gagal, Anda tidak bisa memecat manajer dalam satu tahun dan lalu memecat manajer lain setahun kemudian. Apa yang bisa di dapat dari itu?[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blind Akui Kelelahan Bermain di Premier League
Liga Inggris 24 Februari 2015, 23:34 -
'Gaya Manchester United Saat Ini Bukanlah Gaya Van Gaal'
Liga Inggris 24 Februari 2015, 22:33 -
Pique Ingin Kalahkan Man City Demi Man United
Liga Champions 24 Februari 2015, 21:58 -
Schmeichel Minta United Sabar Terhadap Falcao
Liga Inggris 24 Februari 2015, 21:50 -
Schmeichel Desak United Perpanjang Kontrak De Gea
Liga Inggris 24 Februari 2015, 21:31
LATEST UPDATE
-
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22 -
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Pembelaan Thierry Henry kepada Christian Pulisic
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:06 -
Dipecat Juventus, Thiago Motta Dapat Dukungan dari Inzaghi dan Gasperini
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:01 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10