Gagal Dua Penalti, Ini Penjelasan Aguero
Editor Bolanet | 18 Agustus 2016 07:54
Striker Argentina mengaku menyesal usai kegagalan tersebut, meski ia akhirnya membuat hat-trick dan membantu City menang 5-0 di Rumania pada leg pertama.
Ya, sebuah sinar laser menghalangi pandangan saya, namun itu bukan alasan. Saya gagal penalti dan saya tahu saya harus lebih baik lagi dan saya akan coba melakukannya. Namun saya tetap percaya diri untuk bisa melakukannya lagi, tutur Aguero pada Express.
Setelah saya gagal di penalti pertama, kepala saya sedikit pusing namun saya berpikir 'Saya harus terus bermain dan mencoba mencetak gol', namun saya akhirnya gagal lagi. Saya harus mengubah pikiran saya mengenai bagaimana saya mengeksekusinya, namun sayang bola gagal masuk.
Saya tidak pernah gagal di dua penalti sebelumnya, namun kemudian saya juga tidak pernah gagal dua kali dan mencetak tiga gol!
Itu baik-baik saja, karena semuanya akhirnya berakhir baik. Saya bahagia mencetak begitu banyak gol, namun yang terpenting adalah tim menang. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perlakuan Guardiola Pada Joe Hart Sungguh Menjijikkan
Liga Inggris 17 Agustus 2016, 20:59 -
Fernando Diincar Fiorentina dan Milan
Liga Italia 17 Agustus 2016, 15:26 -
Guardiola: Fase Grup Dalam Jangkauan
Liga Champions 17 Agustus 2016, 10:23 -
Guardiola: City Cerdas Beli Sterling
Liga Champions 17 Agustus 2016, 10:10 -
De Bruyne: Aguero Gagal Dua Penalti, Tapi Hattrick
Liga Champions 17 Agustus 2016, 09:57
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39