Gagal di United, Moyes Pulihkan Reputasi di Palace?
Editor Bolanet | 15 Agustus 2014 09:46
Pria asal Skotlandia itu mengalami kegagalan di Old Trafford musim lalu, usai hanya mampu membawa klub finish di peringkat tujuh klasemen akhir. Padahal, sebelumnya ia memiliki reputasi sebagai manajer handal semasa di .
Menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Star, Moyes kini jadi salah satu nama yang diunggulkan untuk menjadi manajer baru Crystal Palace.
Tony Pulis memutuskan untuk meletakkan jabatannya di Selhurst Park belum lama ini, usai ia terlibat konflik dengan chairman Steve Parish.
Mantan bos Stoke tersebut diklaim merasa frustrasi dengan minimnya aktivitas transfer yang dilakukan oleh klub di bursa transfer musim panas ini, hingga akhirnya memutuskan untuk mundur. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lagi, Allegri Tegaskan Vidal Bertahan di Juventus
Liga Italia 14 Agustus 2014, 23:36 -
Jadi Cadangan De Gea, Lindegaard Cari Peluang Hengkang
Liga Inggris 14 Agustus 2014, 22:51 -
Herrera Siap Dimainkan di Posisi Manapun
Liga Inggris 14 Agustus 2014, 21:14 -
Ander Herrera Senang Dilatih Van Gaal
Liga Inggris 14 Agustus 2014, 19:58 -
Duduk di Kursi Roda, Pria Ini Resmi Jadi Pelatih Man United
Liga Inggris 14 Agustus 2014, 16:12
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39