Gagal Dapatkan Isco, Kini Pellegrini Ngotot Beli Negredo
Editor Bolanet | 5 Juli 2013 14:48
Negredo, Isco, dan juga Jesus Navas kabarnya adalah tiga nama pertama yang diajukan oleh Pellegrini untuk dibeli oleh manajemen City. Setelah Navas berhasil didapat, kini Negredo menjadi fokus transfer untuk membenahi lini depan The Citizens yang kekurangan personel usai hengkangnya Mario Balotelli dan Carlos Tevez ke Italia.
Marca melaporkan bahwa pemain yang mencetak 31 gol dalam 42 pertandingan musim lalu tersebut kabarnya akan dilepas dengan banderol 25 juta Pounds.
Kedua pihak cukup optimis mengenai prospek transfer ini karena Presiden , Jose Maria del Nido dikenal memiliki hubungan yang cukup baik dengan Direktur Olahraga City, Txiki Begiristain. [initial]
Man City dan Arsenal Intip Peluang Datangkan Barrios
Atletico Tak Sanggup Saingi Uang City Untuk Negredo
Manchester City Siap Tebus Buy-Out Clause Negredo
Sevilla Konfirmasi Negredo Minta Dijual (mrc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekor Transfer Klub-klub Premier League
Editorial 4 Juli 2013, 22:42 -
'Balotelli Seperti Suarez, Diperlakukan Tak Adil di Inggris'
Liga Inggris 4 Juli 2013, 18:01 -
Detail Jersey: Manchester City Away 2013-2014
Open Play 4 Juli 2013, 15:15 -
Man City dan Arsenal Intip Peluang Datangkan Barrios
Liga Inggris 4 Juli 2013, 14:33 -
Atletico Tak Sanggup Saingi Uang City Untuk Negredo
Liga Spanyol 4 Juli 2013, 12:51
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39