'Gabung Rival, Kopites Takkan Ampuni Gerrard'
Editor Bolanet | 4 November 2014 13:43
Spekulasi merebak soal masa depan gelandang 34 tahun itu, terutama dengan belum disepakatinya kontrak baru sementara kontrak Gerrard saat ini bakal usai musim panas mendatang.
Dengan Gerrard belum berniat pensiun, muncul rumor ia siap angkat kaki dari Anfield dengan sejumlah tim sudah siap menampung andai The Reds 'membuangnya' - termasuk Manchester City hingga New York Cosmos. Meski begitu Carragher tak meragukan kesetiaan sahabatnya itu.
Saat membahas kemungkinan Gerrard gabung tim rival, Carragher yang kini bekerja sebagai komentator menyatakan, Tidak, saya tak merasa mereka (fans) akan memaafkannya. Tapi saya pun tak merasa jika Steven Gerrard bakal pindah ke klub (Inggris) lain. Ia bocah lokal, jika ia pergi saya rasa itu akan ke luar negeri, Amerika atau Eropa. (dym/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontrak Kadaluwarsa, Johnson Tatap Serie A
Liga Inggris 3 November 2014, 23:23 -
Galeri: Persiapan Real Madrid Ladeni Liverpool
Open Play 3 November 2014, 22:16 -
Isco: Liverpool Laga Yang Penting
Liga Champions 3 November 2014, 21:36 -
Ancelotti: Ronaldo Tak Pikirkan Rekor Gol Liga Champions
Liga Champions 3 November 2014, 21:27 -
Ancelotti Konfirmasi Kondisi Gareth Bale
Liga Champions 3 November 2014, 21:12
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39