Gabung Man United, Valdes Sebut De Gea Terbaik di Dunia
Editor Bolanet | 9 Januari 2015 04:14
Louis van Gaal memastikan De Gea tetap sebagai kiper nomor satu sehingga Valdes menjadi kiper nomor dua. Tak mempermasalahkan hal itu, mantan kiper Barcelona tersebut justru menyatakan De Gea sebagai yang terbaik di dunia.
Saat ini saya rasa De Gea adalah kiper terbaik di dunia. Performanya tiap hari dan tiap pertandingan pada level ini sangatlah tinggi. Ia menjalani tahun yang luar bisa dan itu sangat bagus. terang Valdes pada manutd.com.
Mengenai perannya sendiri penjaga gawang 32 tahun itu menegaskan akan berusaha sekuat tenaga membantu timnya.
Saya di sini untuk membantu semuanya. Dalam karir saya selalu seperti itu, membantu rekan-rekan satu tim, manajer dan semuanya.
Bila saya bermain di sebuah pertandingan, saya selalu berpikir untuk bermain bagus dan membantu rekan-rekan lainnya, membantu mereka memenangkan pertandingan. [initial]
Update Berita Premier League mu di sini
- Lukaku: Saya Ingin Tunjukkan Permainan Terbaik
- Victor Valdes Resmi Direkrut Man United
- Van Gaal: Valdes Adalah Kiper Kedua Man United
- Aguero dan Dzeko Segera Perkuat Man City Lagi
- Senang Dapat Kramaric, Leicester Akan Belanja Lagi
- Setelah Gerrard, Klub MLS Ini Berniat Datangkan Drogba
- Manajer Swansea Tak Tahu Seberapa Jauh Perkembangan Transfer Bony
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Newcastle Persiapkan Krul Untuk Hadapi Chelsea
Liga Inggris 8 Januari 2015, 23:17 -
Aston Villa Ditinggal Ron Vlaar, Sang Kapten
Liga Inggris 8 Januari 2015, 22:50 -
'Kini Manchester United Kembali Bersemangat'
Liga Inggris 8 Januari 2015, 21:01 -
Bek Muda Manchester United Ini Resmi Gabung Burnley
Liga Inggris 8 Januari 2015, 20:19 -
Smalling: Kami Harus Jaga Prinsip Louis van Gaal
Liga Inggris 8 Januari 2015, 19:47
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39