Gabung Man City, Bony Akan Rindukan Swansea
Editor Bolanet | 15 Januari 2015 04:01
- Di sela-sela persiapan memulai Piala Afrika 2015, Wilfried Bony diresmikan menjadi pemain baru Manchester City. Ia dikontrak empat setengah tahun dengan nilai transfer mencapai 28 juta poundsterling.
Didatangkan oleh Swansea City dari Vitesse Arnhem dua tahun lalu senilai 12 juta poundsterling, Bony menancapkan kukunya di tanah sepak bola Inggris dengan 34 gol dari 70 pertandingan. Ia pun berterima kasih pada mantan klubnya.
Saya ingin menyampaikan terima kasih pada semua orang di Swansea mulai dari rekan-rekan satu tim, para pelatih, tim medis dan staf perlengkapan hingga pada pimpinan klub, yang sudah luar biasa pada saya. ujarnya pada swanseacity.net.
Striker Pantai Gading itu mengaku akan sangat merindukan Swansea, khususnya para pendukung.
Fans Swansea fantastis, mereka selalu mendukung saya sejak hari pertama saya tiba, bahkan ketika saya mengalami beberapa kesulitan. Mereka selalu menyanyikan nama saya di Liberty Stadium dan itu sangat berarti bagi saya.
Mereka bahkan menyanyikan lagu Wilfried Bony saat saya berjalan-jalan, itu luar biasa sekali. [initial]
(bbc/dct)
Didatangkan oleh Swansea City dari Vitesse Arnhem dua tahun lalu senilai 12 juta poundsterling, Bony menancapkan kukunya di tanah sepak bola Inggris dengan 34 gol dari 70 pertandingan. Ia pun berterima kasih pada mantan klubnya.
Saya ingin menyampaikan terima kasih pada semua orang di Swansea mulai dari rekan-rekan satu tim, para pelatih, tim medis dan staf perlengkapan hingga pada pimpinan klub, yang sudah luar biasa pada saya. ujarnya pada swanseacity.net.
Striker Pantai Gading itu mengaku akan sangat merindukan Swansea, khususnya para pendukung.
Fans Swansea fantastis, mereka selalu mendukung saya sejak hari pertama saya tiba, bahkan ketika saya mengalami beberapa kesulitan. Mereka selalu menyanyikan nama saya di Liberty Stadium dan itu sangat berarti bagi saya.
Mereka bahkan menyanyikan lagu Wilfried Bony saat saya berjalan-jalan, itu luar biasa sekali. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Messi Dan CR7 di Skuat Terbaik Sepanjang Masa Versi Bacary Sagna
Editorial 14 Januari 2015, 23:11 -
Liga Inggris 14 Januari 2015, 22:36
-
Mancini: Balotelli Semakin Lemah
Liga Inggris 14 Januari 2015, 22:34 -
Mancini Sebut Balotelli Bocah Yang Penurut
Liga Italia 14 Januari 2015, 22:04 -
Bony Pilih City Karena Liga Champions
Liga Inggris 14 Januari 2015, 21:01
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39