Gabung Arsenal, Welbeck 'Di-Bully' di Timnas
Editor Bolanet | 14 Oktober 2014 15:45
Dibeli senilai 16 juta poundsterling dari Manchester United pada hari terakhir bursa musim panas kemarin, Welbeck harus berpindah meja saat makan malam bersama skuad The Three Lions, terutama karena ia banyak 'dikerjai' di kubu sebelumnya.
Fakta itu diungkap rekan setim anyar Welbeck di Emirates Stadium yang juga membela timnas, Kieran Gibbs. Danny berpindah dari meja utara ke meja selatan pada saat makan malam dan lain-lainnya. Ia banyak diganggu oleh anak-anak di utara, namun ia disambut dengan baik di kubu selatan, ujarnya.
Meski demikian, Gibbs lantas menambahkan jika hal itu tak berarti suasana ruang ganti pasukan Roy Hodgson terpecah. Semua orang sudah kenal satu sama lain dengan baik. Tak banyak muka baru, spirit tim tengah bagus. Situasinya sangat rileks dan ada faktor menyenangkan di ruang ganti, tambahnya. [initial]
ISU MEMUKAU LAPANGAN HIJAU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Herrera: Man United Punya Tiga Striker Terbaik di Dunia
Liga Inggris 13 Oktober 2014, 19:15 -
Ander Herrera Akui Semakin Nikmati Premier League
Liga Inggris 13 Oktober 2014, 18:00 -
Juan Mata Incar Kemenangan Lawan West Brom
Liga Inggris 13 Oktober 2014, 16:28 -
Ferguson Jamin Tak Bakal 'Cakar' Balik Keane
Liga Inggris 13 Oktober 2014, 15:45 -
Moyes: Sekarang Saya Siap Tangani MU
Liga Inggris 13 Oktober 2014, 14:07
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39