Fullback Valencia Bangga Tengah Diincar Liverpool
Editor Bolanet | 18 Juni 2013 15:45
Talksport melaporkan bahwa The Reds siap membayar bandrol Cissokho sebesar 7 juta Poundsterling kepada Valencia FC. Pemain 25 tahun tersebut sendiri juga menunjukkan keinginannya untuk menjajal atmosfer kompetisi di Inggris.
Saya tidak mendapatkan cukup kesempatan bermain di paruh musim kedua. Apakah masa depan saya ada di Inggris. Yang jelas saya bangga nama saya dihubungkan dengan tim besar di sana, ungkap Cissokho.
Ketika secara spesifik reporter menanyakan mengenai Liverpool, Cissokho dengan terus terang mengungkapkan minatnya untuk mengenakan jersey merah.
Liverpool? Saya tidak pernah menyembunyikan ketertarikan saya untuk bermain di Premier League. Tentu menyenangkan mengetahui Liverpool menginginkan saya.
Mereka adalah klub besar, tidak sembarang orang bisa menggunakan kostum mereka. Namun saat ini semuanya baru sebatas rumor.
Pemain dengan 1 caps bersama Timnas Prancis ini memang cukup minim kesempatan bermain musim lalu. Didatangkan senilai 5 juta Euro, Cissokho hanya bermain 20 kali dalam semusim bersama Los Ches.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Masuk Dalam Perburuan Mkhitaryan
Liga Champions 17 Juni 2013, 20:02 -
Borini Nikmati Karier di Inggris Bersama The Reds
Liga Inggris 17 Juni 2013, 17:40 -
Kini Target Juve Beralih Pada Luis Suarez
Liga Italia 17 Juni 2013, 17:02 -
Suarez: Saya Akan Berikan Segalanya Bagi Madrid
Liga Spanyol 17 Juni 2013, 14:00 -
Liverpool Gagal ke Liga Champions, Suarez Menderita
Liga Inggris 17 Juni 2013, 13:26
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23