Fulham Pantau Kemungkinan Transfer Benayoun
Editor Bolanet | 28 Juli 2012 14:30
Benayoun menunjukkan indikasi untuk meninggalkan Stamford Bridge musim depan, setelah gagal bersaing dengan para gelandang utama The Blues Chelsea.
Musim lalu, Benayoun menghabiskan waktu sebagai pemain pinjaman di . Dengan kedatangan beberapa midfielder baru Chelsea di bursa transfer kali ini, maka peluang pemain internasional itu pun semakin kecil.
Pelatih Fulham, Martin Jol mengakui ketertarikannya kepada Benayoun dan mempertimbangkan merekrutnya musim depan. The Cottagers berencana mengajukan peminjaman, dengan kemungkinan transfer secara permanen.
Martin Jol membutuhkan tambahan pemain di sisi penyerangan setelah kehilangan Danny Murphy awal musim panas lalu. Benayoun akan menjadi opsi sempurna baginya, jika Chelsea memutuskan untuk melepaskan pemain 32 tahun tersebut. (sky/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vermaelen: Hazard Bisa Jadi Messi-nya Chelsea
Liga Inggris 27 Juli 2012, 22:23 -
Lampard: Hazard Bisa Jadi Sejarah Chelsea
Liga Inggris 27 Juli 2012, 20:45 -
Lampard Takjub Dengan Pemain Baru Chelsea
Liga Inggris 27 Juli 2012, 20:00 -
Sandro Prediksi Oscar Bakal Sukses di EPL
Liga Inggris 27 Juli 2012, 17:04 -
Terry Tak Sabar Sambut Musim Baru
Liga Inggris 27 Juli 2012, 16:42
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39