Friedel: Modric Pergi Jika Kami Dapat Pengganti
Editor Bolanet | 12 Juli 2012 02:30
Namun rekan Modric di Spurs, Brad Friedel mengatakan bahwa klubnya tak akan menjual Modric sebelum menemukan pengganti. Menurut Friedel pengganti yang dipilih pun pastinya bukan pemain sembarangan.
Saya tahu cara kerja Chairman kami. Jika seseorang seperti Luka Modric pergi, Dia akan menyiapkan pengganti yang sepadan, ucap kiper asal Amerika Serikat ini kepada TalkSport.
Saya yakin, dengan ambisi yang diusung oleh klub ini, Spurs akan mendatangkan seorang pengganti yang mumpuni. Kami bukanlah klub yang menjual pemain, itu sudah pasti, ucap Friedel.
Friedel lalu juga menyempatkan diri menyatakan dukungannya kepada pelatih baru Spurs, Andre Villas-Boas. Anda hanya bisa menilai seseorang dari apa yang anda lihat sendiri. Saya telah melihat ambisinya, kemampuan organisasinya, serta gaya melatihnya yang tajam.
Dia telah mengatakan kepada kami bahwa dia datang ke sini untuk menang, semuanya kelihatan bagus saat ini. Saya rasa klub telah melakukan hal yang benar dengan mendatangkan sosok yang ambisius, pungkasnya. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terry: Saya Bukan Pribadi Yang Rasis
Liga Inggris 11 Juli 2012, 16:31 -
Liga Inggris 11 Juli 2012, 13:31
-
Sabtu Ini Drogba Mendarat di China
Asia 11 Juli 2012, 12:06 -
Hulk: Belum Ada Kesepakatan Dengan Chelsea Atau Klub Lain
Liga Eropa Lain 11 Juli 2012, 07:00 -
Liga Eropa Lain 11 Juli 2012, 05:16
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39