Fosu-Mensah Dapat Kontrak Jangka Pajang di MU
Editor Bolanet | 20 Oktober 2016 00:14
Nama Fosu-Mensah mencuat pada era kepelatihan Louis van Gaal. Bersama Marcus Rasford dan pemain-pemain muda lainnya, musim lalu Fosu-Mensah diorbitkan oleh Van Gaal ke tim utama.
Hanya saja, musim ini pelatih Jose Mourinho masih belum memberinya kesempatan untuk tampil.
Saya senang telah menandatangani kontrak baru di Manchester United. Saya menikmati setiap menit sejak bergabung dengan klub sebesar ini dan ingin melanjutkan perkembangan yang sudah membawa saya sejauh ini, kata Fosu-Mensah di laman resmi klub.
Saya ingin belajar setiap hari dari manajer dan staf pelatih, sambungnya.
Saya menghargai kepercayaan yang diberikan oleh klub kepada saya dan saya ingin membalasnya dengan penampilan di atas lapangan, tegas pemain kelahiran Belanda ini.
Musim lalu, penggawa Timnas Belanda U-21 tampil pada di delapan pertandingan Premier League. Dua sebagai pemain inti dan enam sisanya sebagai pemain cadangan. Total 252 menit sukses ia dapatkan. [initial]
Baca Ini Juga:
- AS Roma Ingin Memphis Gantikan Salah
- Mustafi Mengaku Bangga Jadi Pemain Arsenal
- Wijnaldum dan Gomes Kembali Latihan bersama Skuat Liverpool
- Pogba dan Ibrahimovic Bukan 'Pemain Tak Tersentuh'
- Menurut Heskey, Liverpool Harus Benahi Dua Kekurangan Ini
- Heskey Terkesan Dengan Mane dan Matip
- Pemain Chelsea Enjoy Dilatih Oleh Conte
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Ingin Memphis Gantikan Salah
Liga Italia 19 Oktober 2016, 23:19 -
Mourinho Minta Mkhitaryan Segera Unjuk Gigi
Liga Eropa UEFA 19 Oktober 2016, 22:37 -
Shaw: Pogba Cuma Hadirkan Banyak Gerakan Dansa Baru di MU
Liga Inggris 19 Oktober 2016, 22:27 -
Liga Champions 19 Oktober 2016, 22:08
-
Mourinho: Rooney Masih Bisa Diandalkan
Liga Eropa UEFA 19 Oktober 2016, 21:58
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39