Forssell: John Terry Adalah Inspirasi Terbesar Chelsea
Rero Rivaldi | 5 Mei 2017 08:20
Bola.net - - Mikael Forssell pernah memenangkan Premier League bersama John Terry di musim 04/05 dan ia mengaku sedih melihat sang kapten memutuskan untuk hengkang dari di akhir musim.
Terry dan klub sudah memutuskan bahwa mereka tidak akan memperpanjang kerja sama di penghujung kompetisi nanti. Sang kapten sendiri berpeluang menutup musim terakhirnya dengan memenangkan Piala FA dan Premier League sekaligus.
Forssell bertemu dengan Terry ketika sang striker mendarat di Stamford Bridge kala masih berusia 17 tahun dan ia mengaku amat kagum dengan mantan pemain Inggris tersebut.
Luar biasa! Melihat dirinya bertahan di level itu dengan usianya sekarang, bukannya kami sekarang sudah tua, namun menunjukkan performa seperti itu tiap pekan dengan manajer dan pemain yang berbeda, itu prestasi luar biasa, tutur Forssell di Goal International.
Dia dan Frank Lampard adalah pemain yang paling berpengaruh di Chelsea. Semoga dia akan kembali ke klub nanti. Dia merupakan inspirasi untuk seluruh klub, dan bahkan ketika dia tidak bermain.
Ya, saya kira dia bisa jadi pelatih yang bagus, mengingat dia seorang pemimpin dan dia amat mengenal permainan ini. Tentu anda membutuhkan keberuntungan juga, dan skill yang berbeda, namun saya yakin dia akan bisa meraih sukses.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jual Fabregas, Chelsea Harus Siap Gagal di Liga Champions
Liga Inggris 4 Mei 2017, 23:37 -
Conte Belum Percaya dengan Kemampuan Zouma
Liga Inggris 4 Mei 2017, 15:20 -
Jejak Gol Argentina di Semifinal Liga Champions
Editorial 4 Mei 2017, 14:59 -
Diego Costa Sepakati Kontrak dengan Tianjin Quanjian
Liga Inggris 4 Mei 2017, 14:20 -
Hasselbaink Larang Fabregas ke MU
Liga Inggris 4 Mei 2017, 14:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39