Forshaw: Liverpool Bagus, Namun Manchester City Juaranya
Serafin Unus Pasi | 9 November 2016 11:17
Bola.net - - Gelandang Middlesbrough, Adam Forsaw baru-baru ini memberikan prediksinya seputar perebutan juara EPL musim ini. Fowshaw menyebut perebutan juara musim ini akan berjalan ketat, namun Manchester City akan keluar sebagai juara EPL musim ini.
Seperti musim-musim sebelumnya, perebutan gelar juara EPL musim ini berlangsung sangat ketat. Hingga pekan ke 11 EPL musim ini, Liverpool menjadi pemuncak klasemen sementara, namun mereka hanya berjarak dua poin dari peringkat empat yang diduduki oleh .
Forshaw sendiri percaya bahwa Manchester City punya peluang besar menjadi juara kendati ia mengakui bahwa Liverpool juga punya permainan yang menawan. Sejujurnya saya lebih terkesan dengan penampilan Manchester City beber Forshaw kepada Middlesbrough Gazette.
Mereka [Liverpool dan City] punya gaya bermain yang serupa. Mereka memiliki gaya umpan yang sangat bagus di antara pemain mereka, namun saya pikir City lebih bisa menembus pertahanan lawan dan mereka lebih dinamis di area lawan
Saya juga merasa mereka punya pemain fantastis dalam diri Kevin De Bruyne. Anda tidak bisa memberikan banyak waktu kepada para pemain hebat ini menguasai bola atau anda akan melihat gawang anda kebobolan tandasnya.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tidak Terpakai di Inter, Gabigol Diperebutkan Tiga Raksasa EPL Ini
Liga Italia 8 November 2016, 16:17 -
Gundogan: Saya Gabung City di Saat Tepat
Liga Inggris 8 November 2016, 12:40 -
Aguero Berharap Bisa Bangkit di Superclasico
Liga Inggris 8 November 2016, 12:20 -
Gundogan: 99 Persen Tidak Cukup untuk Guardiola
Liga Inggris 8 November 2016, 10:20 -
Gundogan Dukung Sane Bersinar di City
Liga Inggris 8 November 2016, 07:50
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39